Liputan6.com, Jakarta: Sutradara George Tillman Jr. (Faster) akan mengembangkan dan menggawangi pembuatan film biografi atau biopic (biographic motion picture) yang didasari kisah hidup musisi jazz legendaris, Miles Davis.
Davis memberi pengaruh besar di dunia musik selama 50 tahun, dan sudah berkolaborasi dengan banyak legenda jazz lainnya, seperti Charlie Parker, John
Coltrane, Gil Evans, dan Thelonious Monk.
Seperti hampir semua musisi terkenal dari abad ke-20, Davis menjadi pecandu berat obat-obatan terlarang. Namun, ia berhasil mematahkan kecanduan dan pengaruh musisi lain sampai kematiannya pada tahun 1991.
Masih dengan judul tentatif Miles, film ini akan diadaptasi dari buku Dark Magus: The Jekyll and Hyde Life of Miles Davis yang ditulis oleh putra sulung Davis, Gregory. Gregory sendiri akan duduk sebagai konsultan dengan naskah dikembangkan dari draft orisinal tulisan Isaac Fergusson. (Megindo.net/mla)
Miles Davis
Kamis, 13 Juni 2013 | 0 komentar
Related Music Rock
If you enjoyed this article just click here, or subscribe to receive more great content just like it.
Label:
JAZZ
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar